Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2011
Korelasi Nilai UN dalam SNMPTN Kembalikan Tujuan Pendidikan Hasil Ujian Nasional (UN) tahun 2010 menjadikan sad ending dunia pendidikan dasar dan menengah di negeri kita. Pelaksanaan UN menjadi tragedi   tersendiri hampir di semua sekolah baik yang dilaporkan secara tertulis maupun yang cukup menjadi cerita tersendiri saja di masing-masing sekolah karena banyaknya kecurangan dan ketidakjujuran. Bagaimana tidak, akhir pendidikan yang seharusnya menghasilkan sesuatu yang berharga, mulia   dan membahagiakan ternyata sangat menyedihkan, miris, dan merusak nilai-nilai yang selama ini ditanamkan. Berkaca dari kesalahan pelaksanaan UN,   kita harus kembali membangkitkan semangat dan memandang pentingnya dunia pendidikan. sebagaimana Jepang Ketika kalah PD II dan ingin bangkit lagi yang dicari sebagai cara   untuk bangkit adalah pendidikan. Ketika Malaysia baru merdeka dan ingin membangun negaranya, yang diutamakan adalah pendidikan. Begitu pula Negara kita tercinta ini bila ingin me