Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2022

Perkemahan Sabtu Minggu SDN Kaligoro

Gambar
  Sejatinya banyak manfaat didapatkan dengan berkegiatan pramuka. Lebih-lebih jika sekali waktu dilaksanakan perkemahan pramuka yang bisa dilaksanakan oleh sekolah sendiri ataupun gabungan beberapa sekolah. Langsung saja beginilah tampilan kegiatan perkemahan pramuka yang dilaksanakan di SDN Kaligoro tanggal 6 dan 7 Agustus 2022 https://www.youtube.com/watch?v=hygN0JPCC0k&t=182s https://www.youtube.com/watch?v=zGB17kg3xI0

Peran Guru Menuju Visi Indonesia 2045

  Peran guru menjadi bagian yang sangat penting untuk pencapaian hasil terbaik pendidikan. Berkat bimbingan guru, seseorang menemukan karier dan kesuksesan sesuai profesi masing-masing. Namun, dengan perkembangan kondisi dan teknologi yang sangat cepat dan menarik akankah   menggeser peran gurukarena pelajar banyak mengembangkan minat dan potensi diri melalui media teknologi dan internet. Kecanggihan teknologi internet berupaya melayani yang terbaik dengan meningkatkan kualitas terbaiknya setiap saat. Nyatanya, memang saat ini para pelajar ataupun hampir semua orang yang paham teknologi memanfaatkan internet dan aplikasi di dalamnya untuk memenuhi semua kebutuhan dan keingintahuannya. Apakah ini berarti peran guru akan tergeser dan tergantikan dengan perkembangan teknologi? Diawali Masa Pandemi Sejak diedarkannya kebijakan Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2020 Tentang Pembatasan Sosial Berskala Besar Dalam Rangka Percepatan Penanganan Corona Virus Desease 2019 (Covid -19), bel